Merger Arema-Pelita Batal Terlaksana




Bakrie Grup akhirnya memilih untuk mengakuisisi tim Arema FC. Dengan demikian, rencana merger antara Arema dengan Pelita Jaya batal dilakukan.

Seperti yang disampaikan oleh CEO Nirwana Pelita Jaya, Iwan Budianto, proses "pacaran" kedua tim telah memasuki dua bulan. Namun, Bakrie Grup akhirnya lebih memilih untuk mengakuisisi tim Singo Edan.

"Diakuisisinya Arema ini juga sebagai tindak lanjut dari kerjasama yang sudah terjalin antara Arema dan pelita Jaya selama dua bulan terakhir ini. Akuisisi Arema ini dilakukan oleh Pelita Jaya melalui perusahaan Pelita Cronous," katanya.

Iwan juga menerangkan, jika kesulitan melakukan share saham juga turut menyumbang batalnya rencana merger kedua tim. (bln/ctr)


Description: Merger Arema-Pelita Batal Terlaksana
Rating: 5
Reviewer: 98827 ulasan
Item Reviewed: Merger Arema-Pelita Batal Terlaksana
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Arema / Pelita Jaya dengan judul Merger Arema-Pelita Batal Terlaksana. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://kreativitas-bersama.blogspot.com/2012/10/merger-arema-pelita-batal-terlaksana.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Jumat, 26 Oktober 2012

Belum ada komentar untuk "Merger Arema-Pelita Batal Terlaksana"

Posting Komentar